Lebih baik Moms menggunakan bahan alami dari serai saja karena ampuhnya juga seampuh menggunakan semprotan anti nyamuk kok Moms.
Untuk mengusir nyamuk dengan serai, Moms cukup meletakkan serai di bawah kasur sebelum tidur.
Ini bahan dan caranya menguti dari Kompas.com:
Untuk mengusir nyamuk pakai serai, Moms butuh:
- 5 sampai 10 batang serai
- Pisau
- Wadah mika
- Talenan
Berikut tahapan-tahapannya:
1. Bersihkan serai dengan kupas kulit terluarnya, cuci bersih dengan air mengalir.
Pastikan tidak ada bagian serai yang kotor atau terkena tanah. Pokoknya jangan sampai tak bersih.
2. Lalu, Moms siapkan wadah mika yang sudah dilubangi pada bagian tutupnya.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR