Nakita.id - Sesuatu yang berwarna putih memang lebih mencolok. Tapi sayang susah-susah gampang untuk merawatanya.
Sepatu misalnya, sekali terkena noda, akan susah menjadikan sepatu putih ini kembali bersih seperti saat awal Moms membelinya.
BACA JUGA: Krim Malam Di Bawah Rp 50.000 yang Bisa Bikin Wajah Cerah? Ada!
Belum lagi, cerahnya warna putih membuat noda-noda kecil sekali langsung tampak, sehingga merusak penampilan sepatu.
Jika Moms merasa bingung dan tak tahu bagaimana untuk mengembalikan warna putih bersih sepatu kesayangan Moms, yuk coba lakukan tips ini.
BACA JUGA: Ingat Wawan Klantink, IMB 2010? Penampilannya Sekarang Berubah Total
Dikutip dari whowhatwear.com, berikut cara membuat sepatu putih kembali kinclong namun tanpa merusak sepatu tersebut.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | whowhatwear.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR