Nakita.id - Buat Moms dan Dads yang akan melakukan perjalanan pada Jumat (24/9/2021) siap-siap hadapi cuaca ekstrem.
Seperti diketahui, Indonesia memiliki 2 musim, yaitu musim hujan dan musim kemarau.
Di bulan September ini, nampaknya sudah sebagian wilayah Indonesia mengalami musim hujan.
Musim hujan biasanya identik dengan terjadinya angin kencang hingga petir.
Nah, fenomena semacam itu biasa disebut dengan cuaca ekstrem.
Kali ini, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG memberikan peringatan dini cuaca ekstrem untuk Jumat (24/09).
Mengutip dari Tribunnews, BMKG sudah merilis peringatan dini akan adanya cuaca ekstrem di 30 wilayah di Indonesia.
BMKG memprediksi 19 wilayah di Indonesia berpotensi hujan lebat disertai petir dan angin kencang.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Tribunnews.com,BMKG |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR