Primer dengan kandungan bebas minyal akan menjadi pilihan terbaik, karena ini akan membuat pori-pori Moms terlihat kecil.
5. Pilih Foundation Matte
Foundation membantu membuat pori-pori Moms terlihat lebih kecil, karena cahaya tidak akan merefleksikan dan menyorot pada pori-pori Moms.
Foundation ringan mencegah kulit terlihat mengkilap dan membantu menutupi pori-pori.
Selalu pilih untuk menggunakan foundation matte bebas minyak dan non-comedogenic.
6. Tekan dan Gosokkan Foundation
Menerapkan foundation dengan kuas di atas pori-pori besar bisa menyebabkan riasan menjadi menyumbat di pori-pori dan membuatnya menonjol.
Jadi, untuk menghindari hal itu, tekan dan kembangkan foundation pada kulit Moms dengan gerakan melingkar.
Menekan fondasi ke pori-pori Moms akan membantu mengisi pori-pori, dan menggosoknya akan membantu menutupi pori-pori.
Gunakan spons rias berbentuk telur untuk mengaplikasikan foundation.
Tapi sebelum Moms menggunakan spons ini, pastikan Moms membasahi spons dan memerasnya sebelum digunakan.
Dengan cara ini, spons tidak akan menyerap terlalu banyak riasan Moms.
7. Pakai Bedak Tabur
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR