Namun sebenarnya, cara menghilangkan uban di rambut dengan cara menyemir atau mencabutnya sudah lama dikenal.
Tapi, tidak ada salahnya kalau Moms menggunakan cara baru. Cara baru ini mengandalkan bahan alami untuk menghilangkan uban di rambut.
Bahan alami tersebut adalah kulit apel.
Mungkin banyak Moms yang tak menyangka, karena kulit apel biasanya ikut dimakan saat mengonsumsi buah apel, atau dibuang begitu saja.
Padahal, sebenarnya kulit apel bisa menghilangkan uban di rambut.
Mengutip dari Maps of India, kulit apel memang bermanfaat untuk meminimalisir munculnya uban di rambut dan membuat rambut hitam berkilau.
Source | : | mapsofindia.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR