Nakita. id - Kopi menjadi salah satu minuman favorit di berbagai negara, termasuk Indonesia.
Minuman hitam pekat ini cocok dikonsumsi di pagi atau sore hari sembari bersantai.
Tapi, tahukah Moms kalau kopi bisa dimanfaatkan untuk kecantikan?
Baca Juga: Coba Iseng Keramas Pakai Sampo yang Dicampur Bubuk Kopi, Wanita Ini Tercengang Melihat Hasilnya
Ini karena kopi memiliki banyak kandungan anti-oksidan yang berfungsi melawan kerusakan kulit.
Kandungan pada kopi juga memainkan peran besar dalam mengurangi bengkak di bawah mata.
Tak hanya itu, kopi juga bisa menjadi exfoliator kulit yang cukup efektif, dimana ia bisa mengangkat sel kulit mati dan kotoran yang tersumbat pada pori-pori.
Hal ini tentu membuat masker kopi menjadi terapi yang baik dalam menjaga kecantikan kulit, begini caranya:
Source | : | stylecraze |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR