Nasi memiliki kandungan karbohidrat yang tinggi, sehingga air rebusannya pun juga memiliki kandungan yang sama baiknya.
Bahkan kebiasaan meminum air tajin sudah sangat umum dilakukan bagi para pekerja berat di India sehingga ketika mereka bekerja, mereka lebih energik.
2. Mencegah Gastroenteritis
Gastroenteritis atau infeksi pada usus atau perut karena serangan bakteri dan virus merupakan salah satu penyakit yang cukup menyakitkan.
Penderitanya akan merasa mual, muntah, diare, bahkan kram perut ketika penyakit tersebut datang.
Untuk menanggulangi terjadinya gastroenteritis, air tajin merupakan pencegahan yang bisa dijadikan pilihan.
Orang yang mengonsumsi air tajin secara rutin akan terhindar dari penyakit gastroenteritis.
BACA JUGA: Wajah Putih dan Cerah Hanya dengan Menggunakan Masker Lobak Putih
3. Mengatur Suhu Tubuh
Selain menghindari risiko penyakit, air tajin juga memiliki peranan penting untuk mengatur suhu tubuh.
Sehingga jika musim hujan dan suhu udara jadi lebih dingin, dianjurkan untuk mengonsumsi air tajin supaya suhu tubuh kita tetap normal dan stabil.
4. Mencegah Kanker
Shopee Bersama Tasya Kamila dan Bittersweet by Najla Ceritakan Dampak Positif Inovasi dalam Berdayakan Ekosistem
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR