Caranya cukup mudah Moms, yakni hanya dengan membuat kentang dan madu menjadi masker wajah.
Melansir dari Style Craze, kentang mengandung vitamin C yang cukup tinggi.
Vitamin C sendiri merupakan salah satu bahan alami yang juga menjaga sel-sel tetap terhidrasi.
Selain itu, kentang juga dapat menghilangkan noda hitam bekas jerawat karena sifatnya yang memutihkan.
Sementara madu mengandung antiseptik dan antibakterial.
Oleh karena itu madu kerap digunakan untuk menyembuhkan kulit wajah berjerawat dan kulit kering.
Di sisi lain madu juga dapat mengecilkan pori-pori wajah dan menghaluskan wajah.
Rayakan International Women's Day, Ini Cara yang Bisa Perempuan Lakukan untuk Berkreativitas dan Mengekspresikan Diri
Source | : | Style Craze |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR