Apabila Moms tengah mengalami kondisi tersebut, terutama komedo hitam, jangan dulu bersedih hati.
Sebab, Moms bisa lo mengatasinya dengan mudah dan biaya yang murah.
Bagaimana tidak, komedo hitam rupanya bisa dihilangan dengan buah-buahan, yaitu jeruk.
Menariknya lagi, ternyata bukan buahnya yang dipakai, melainkan kulitnya.
Pasalnya, melansir dari Boldsky, vitamin C dan nutrisi-nutrisi lain dalam kulit jeruk efektif untuk mengobati berbagai masalah kulit, seperti jerawat dan komedo.
Penggunaannya juga mudah sekali untuk dipraktikkan di rumah. Yuk, catat bahan-bahan dan cara menggunakannya!
Baca Juga: Cukup Gunakan Putih Telur, Begini Cara Membersihkan Komedo Secara Alami dalam Waktu Singkat
Bahan-bahan:
- Kulit jeruk secukupnya
- 2 sendok makan air mawar
- Mangkuk
- Air dingin
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Boldsky,Good Housekeeping |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR