Nakita.id - Tampil cantik natural dengan kulit yang bersih dan sehat tentunya jadi impian setiap wanita.
Tak perlu memoles make up tebal di wajah dan melakukan perawatan mahal di klinik kecantikan.
Kini ada cara mudah untuk mewujudkan impian kita dengan menerapkan kebiasaan sehat ini setiap hari.
Melansir dari mayoclinic, berikut langkah-langkah merawat kulit agar terlihat cantik natural.
1. Lindungi diri dari sinar matahari
Seperti yang kita tahu, terlalu lama terpapar sinar UV tidak baik untuk kesehatan kulit.
Salah satu efeknya bisa memunculkan tanda-tanda penuaan.
Misalnya kerutan, garis halus, bintik-bintik hitam, bahkan kanker kulit.
Jangan lupa selalu tambahkan sunscreen ke dalam rangkaian perawatan wajah sehari-hari, Moms.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | mayoclinic |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR