Nakita.id - Kehamilan Nathalie Holscher kini sedang memasuki usia 9 bulan.
Nathalie Holscher kini semakin dekat dengan hari yang ditunggu-tunggu, yaitu hari melahirkan buah hati tercinta.
Di awal kehamilan hingga trimester kedua, Nathalie Holscher kerap mengalami ngidam.
Di usia kandungannya kini, Nathalie mengaku sudah tidak lagi merasakan ngidam.
Namun, dirinya mengaku menjadi sangat sensitif.
Nathalie sering marah kepada Sule untuk beberapa hal sepele.
Sebelumnya, Nathalie Holscher marah karena Sule mendapat kiriman bunga dari seseorang yang mengaku mantan dan ternyata adalah Andre Taulany.
Baru-baru ini, Nathalie Holscher kembali marah dengan ulah sang suami.
Nathalie Holscher marah karena kecewa Sule memotong burung kesayangannya.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR