6. Wortel
Selain rasanya manis, wortel punya warna yang cantik sehingga bisa menarik perhatian Si Kecil.
Wortel juga mengandung beta karoten yang baik untuk penglihatan bayi dan tumbuh kembangnya.
Moms bisa menyajikan wortel dengan cara dikukus hingga matang.
Pastikan wortel benar-benar lembut biar mudah digigit oleh bayi.
Baca Juga: Tekstur MPASI 7 Bulan: Berikan Makanan Kental hingga Finger Food, Begini Tipsnya Supaya Tak Bingung
7. Jeruk
Moms, juga bisa memberikan buah jeruk sebagai finger food.
Jeruk kaya vitamin C yang baik untuk kesehatan tubuh.
Diantaranya, mendukung pertumbuhan tulang serta pembentukan otot dan jaringan tubuh lain.
Buah ini juga membantu penyerapan zat besi dari makanan, serta menjaga kadar cairan tubuh agar tetap seimbang.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | baby center |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR