Pertama, Moms wajib sekali lihat label pangannya apabila keju tersebut memang asli maka ia akan menempatkan keju cheddar di bagian awal pada komposisinya.
Karena bahan yang ditaruh paling awal pada komposisi di label pangan merupakan bahan yang kandungannya paling besar digunakan untuk membuat olahan makanan tersebut.
Selain menentukan asli atau tidak, Moms juga wajib melihat kandungan nutrisi apa saja yang asa di dalam keju tersebut.
Baca Juga: Ini Resep dan Bahan MPASI Bergizi 12 Bulan untuk Si Kecil, Kreasi Sandwich Keju dan Apel yang Lezat!
Seharusnya keju yang baik mengandung kalsium, vitamin D, dan juga zat besi atau tidak.
Maka dari itu KRAFT sebagai brand keju terkemuka di Indonesia menyuarakan kampanye #KejuAsliCheck agar para Moms bisa lebih teredukasi memilih keju ketika hendak membelinya.
"KRAFT disini sebagai pemimpin besar pasar ingin memberi tahu bagaimana memilih keju yang mengandung nutrisi untuk mendukung tumbuh kembang anak," tutup Dian.
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR