Akan tetapi, Moms tak perlu khawatir lagi karena ada satu bahan alami yang ampuh untuk menghilangkan keriput di wajah.
Bahan alami tersebut adalah biji buah rambutan Moms.
Selama ini, kebanyakan orang langsung membuang begitu saja biji buah rambutan karena dinilai tidak berguna.
Padahal jika diolah menjadi masker bisa membuat keriput di wajah Moms perlahan-lahan hilang.
Karena biji buah rambutan memiliki kandungan mangan dan vitamin C.
Kedua kandungan tersebut ternyata ampuh meningkatkan produksi kolagen.
Serta bisa berperan sebagai antioksidan untuk mengurangi dampak buruk radikal bebas.
Biji buah rambutan juga bisa membuat wajah Mons tampak lebih sehat dan lembab.
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | Stylecaraze |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR