Nakita.id – Moms kompor gas saat ini menjadi salah satu alat kebutuhan rumah tangga yang paling utama.
Kompor gas diketahui penggunaannya lebih mudah dan lebih praktis dibandingkan kompor minyak.
Jika kita tidak melakukan penggantian atau pembersihan secara berkala, kompor bisa berbahaya karena bisa menyebabkan kebakaran.
Selain itu kompor gas yang tidak memenuhi SNI juga bisa menimbulkan kebakaran.
Maka dari itu Moms kita harus mengetahui jika kompor gas yang kita pakai sebagiknya tidak digunakan lagi.
Melansir dari Kompas.com, berikut tanda jika kompor kita sebaiknya segera diganti.
1. Bau Gas
Gas mengandung zat aditif wangi di dalamnya, yang merupakan indikasi pertama bahwa ada kebocoran.
Jika hal itu terjadi, segera matikan kompor dan cabut regulator tabung gas.
Jika memang masih berbau, saatnya mengganti tabung dan perlengkapannya.
Bau gas selain tidak baik untuk tubuh kita, jika kita tetap nekat menyalakan kompor gas bisa saja terjadinya kemungkinan kebakaran.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Debora Julianti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR