Untuk membersihkan kompor gas yang berkerak dan kotor, Moms hanya memerlukan cuka dan soda kue.
Kedua bahan ini aman digunakan dan merupakan pembersih alami yang paling ampuh.
Cuka dapat membersihkan lemak yang menempel pada kompor.
Baca Juga: 5 Tanda Kompor Harus Segera Diganti, Jika Tidak Bisa Sebabkan Kebakaran!
Sedangkan soda kue sebagai penggosok ringan untuk menghilangkan sisa makanan dan residu yang menempel.
Moms bisa menyiapkan satu liter air ke dalam panci yang ditambahkan dengan setengah tetes cuka.
Kemudian semprotkan pada kompor yang berkerak dan biarkan selama 30 menit.
Setelah itu bilas dengan menggunakan lap bersih.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | All Recipes |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR