Campur kedua bahan tersebut sampai menjadi pasta.
Kemudian, oleskan pasta lada ke ketiak dan tunggu selama 10 menit, baru bilas dengan air hangat.
Setelah itu, Moms akan melihat bulu ketiak rontok dengan sendirinya.
Tapi, Moms perlu mengingat kalau merontokkan bulu ketiak dengan lada bukanlah cara yang instan, jadi harus melakukannya berkali-kali agar bulu ketiak hilang secara permanen.
Selamat mencoba merontokkan bulu ketiak dengan lada ya, Moms!
Baca Juga: Modalnya Cuma Gula, Bulu Ketiak Bisa Benar-benar Bersih Tanpa Harus Mencukur atau Mencabutnya
Source | : | womens health |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR