Maka dari itu, masalah kecantikan seperti keriput pun bisa dihilangkan hanya dengan modal garam saja.
Untuk menghilangkan keriput dengan garam, ada 2 cara Moms.
Pertama, Moms bisa campurkan garam dengan sabun cair dan bedak bagi.
Campurkan semua bahan kemudian Moms bisa menggosok wajah secara perlahan dengan campuran tersebut.
Baca Juga: Teh Hijau untuk Perawatan Kecantikan, Bisa Hilangkan Jerawat hingga Samarkan Keriput dalam Sekejap
Gosok kurang lebih 5 menit, lalu bilas dengan air hangat.
Kedua, Moms bisa cuci muka dengan air garam sebelum tidur.
Mudah kan Moms menghilangkan keriput dengan garam?
Yuk, sekarang Moms gantian yang coba cara di atas.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR