Nakita.id - Saat menyusui anak, banyak Moms yang mengeluh nyeri payudara karena bengkak.
Pembengkakan payudara bisa ternyadi karena ada peningkatan aliran darah ke payudara.
Serta air susu ibu (ASI) tidak terkosongkan dengan baik.
Cara mengatasinya bisa dengan memompa ASI atau kompres payudara.
Namun, beberapa wanita memilih pakai daun kol atau kubis, loh!
Melansir dari Times of India, daun kol telah lama digunakan para wanita untuk mengompres payudara.
Sayuran ini diyakini dapat membantu mengurangi suplai ASI dan mengatasi pembengkakan payudara.
Bagaimana cara memakainya ya, Moms?
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | times of india |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR