Hal tersebutlah yang membuat banyak orang mendadak tidak percaya diri apabila ketiaknya hitam.
Meski begitu, mulai sekarang Moms atau Dads yang memiliki masalah ketiak hitam tak perlu khawatir lagi.
Pasalnya, ada bahan alami yang ternyata ampuh untuk mengatasi ketiak hitam.
Bahan alami yang bisa digunakan adalah gula merah, Moms.
Melansir dari Tribunnews, gula merah berperan sebagai pengangkat sel-sel kulit mati yang menumpuk dan membuat kulit ketiak hitam.
Namun, agar lebih optimal ada baiknya Moms mencampurkan gula merah dengan minyak zaitun.
Defisiensi Zat Besi pada Anak Sebabkan Gangguan Perkembangan Kognitif dan Motorik
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR