Nakita.id - Beberapa waktu lalu, pedangdut Danang DA baru saja melepas masa lajangnya.
Ia akhirnya secara resmi menikahi seorang dokter asal Yogyakarta, Jawa Tengah, yang bernama Hemas Nura.
Semenjak itu pula, kehidupan rumah tangga Danang bersama Hemas menjadi sorotan banyak orang.
Banyak orang yang curiga bahwa pernikahan Hemas dan Danang hanyalah settingan belaka.
Bahkan, Hemas dituding mau dinikahi oleh Danang agar namanya dikenal banyak orang.
Belum lagi, perkara Hemas yang mendadak buka kerudung di hari pernikahannya yang juga membuat warganet semakin kesal.
Usai kejadian tersebut, banyak warganet yang menghujat penampilan Hemas hingga saat ini.
Rejuvenated Youthful Skin Bersama Rangkaian Wardah 1% Microcapsule Retinol & 3% Ceramide, Formulasi Powerful untuk Hasil Maksimal
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR