Nakita.id – Lidah buaya memang kaya akan manfaat, baik untuk kesehatan hingga kecantikan.
Lidah buaya bisa diolah apa saja, termasuk dibuat menjadi jus.
Moms, apakah sudah pernah mencoba minum jus lidah buaya secara rutin?
Cobalah untuk mengolah lidah buaya menjadi jus atau dibuat smoothie.
Salah satu manfaatnya, jus ini bisa menjaga tubuh tetap terhidrasi.
Tidak hanya itu saja, ada pula manfaat lainnya yang perlu diketahui.
Melansir Healthline, beberapa manfaat inilah yang akan diperoleh.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR