Makanan olahan
Makanan olahan seperti sosis atau yang sudah berubah dari bentuk aslinya juga tidak boleh dikonsumsi setelah vaksin booster.
Makanan olahan ini cenderung dibuat dengan bahan yang tidak sehat seperti gula dan lemak jenuh.
Makanan manis
Jangan makan makanan manis setelah mendapatkan vaksin booster.
Baca Juga: Panduan Memilih Vaksin Booster dan Dosis Pemberiannya, Jangan Sampai Keliru!
Karena makanan yang terlalu banyak mengandung gula bisa menurunkan sistem kekebalan tubuh manusia.
Gorengan
Setelah vaksinasi booster seharusnya Moms harus menghindari makan gorengan.
Karena gorengan mengandung minyak jenuh yang membuatnya sulit dicerna.
Hal ini tentu saja menghambat nutrisi lainnya untuk diedarkan ke seluruh tubuh.
Makanan yang mengandung pengawet
Makanan yang mengandung pengawet banyak dijual dipasaran, tapi setelah vaksinasi booster tidak boleh mengonsumsinya terlebih dahulu.
Nah itu dia sederet makanan dan minuman yang tidak boleh dikonsumsi setelah menerima suntikan vaksin booster.
Sebaiknya Moms dan Dads mematuhinya agar antibodi setelah vaksinasi bisa terbentuk sempurna.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR