Nakita.id - Sampai hari ini distribusi vaksin booster masih terus berjalan.
Belum lama ini, tepatnya pada 12 Januari 2022 pemerintah resmi mengizinkan vaksin booster beredar di Indonesia.
Kabar baiknya lagi, vaksin booster gratis untuk seluruh rakyat.
Namun sekarang ini memang belum banyak stok vaksin booster, jadi hanya orang-orang tertentu yang baru mendapatkannya.
Salah satunya adalah lansia.
Namun untuk mendapatkan vaksin booster Moms dan Dads harus menerima tiket vaksin booster di aplikasi PeduliLindungi.
Lalu bagaimana jika Moms dan Dads belum mendapatkan tiket vaksin booster di aplikasi PeduliLindungi?
Tenang dulu Moms, semua ada solusinya.
Memang saat ini program vaksin booster belum merata ke seluruh daerah.
Tapi bagi Moms dan Dads berusia lanjut atau lansia seharusnya mendapatkan prioritas utama.
Hal ini dimaksudkan untuk meningkatkan antibodi tubuh untuk mengurangi gejala virus corona varian apapun termasuk Omicron.
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR