Minyak kelapa dapat merangsang pertumbuhan rambut, mengatasi kulit kepala kering, mencegah kerontokan, dan mengobati ketombe.
Caranya, oleskan minyak kelapa di malam hari lalu tutup pakai handuk dan biarkan selama 20-30 menit kemudian bilas.
6. Teh
Teh mengandung kafein yang dapat melancarkan aliran darah, menghidrasi kulit kepala, meningkatkan pertumbuhan rambut dan mencegah kerontokan.
Caranya seduh teh dalam teko, diamkan sampai dingin lalu aplikasikan ke setiap helai lambut.
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR