Nakita.id - Kali ini Moms harus tahu caranya jaga tanaman agar tak cepat layu.
Tentu kita senang jika tanaman tumbuh dengan baik.
Bunga dan buah yang dihasilkan sesuai ekspektasi.
Daun yang berwarna hijau segar bisa memperindah ruang tamu yang tadinya terkesan membosankan.
Tak hanya untuk hiasan saja, seringkali dimanfaatkan untuk kebutuhan sehari-hari.
Namun, jangan sampai tiga kebiasaan buruk ini jadi penghalang Moms untuk memanfaatkan tanaman hias ini.
Diketahui ada beberapa hal yang sering dilakukan oleh Moms dan malah membuat tanaman di rumah jadi cepat layu.
Apa saja, ya?
Yuk, ketahui hal yang seharusnya tak dilakukan pada tanaman hias kita di rumah.
1. Menyiram terlalu banyak air
Tanaman memang membutuhkan air, dari situlah nutrisi untuk tumbuhan dapat tersalurkan.
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR