Vitamin B5 ini berguna untuk membantu pemecahan asam urat. Selain itu, vitamin B5 dalam stroberi juga bisa membuat asam urat keluar melalui urine.
Untuk menyembuhkan asam urat, Moms bisa mengonsumsi buah stroberi secara langsung.
Namun, bisa juga dengan diolah menjadi jus apabila Moms bosan.
Usahakan mengonsumsinya rutin ya Moms, supaya asam urat yang kambuh bisa segera sembuh. Selamat mencoba!
Baca Juga: Cara Menyembuhkan Asam Urat Secepat Kilat, Modalnya Cuma 1 Buah Mangga yang Dikonsumsi Seperti Ini
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR