Kendati merasa belum dewasa saat perceraian pertama, Kalina dan Deddy berpisah dengan pikiran jernih.
Oleh sebab itu, keduanya tak pernah ada masalah, apalagi soal hak asuh Azka Corbuzier.
"Kita sama-sama egonya kita masih tinggi. Tapi di saat kita mengambil keputusan, keputusan yang kita ambil bener-bener kita pikirkan matang-matang, bukan keputusan sesaat," tutup Kalina Ocktaranny.
"Ego kita memang tinggi, tapi bukan hanya mengikuti emosi."
Terbukti bahwa Kalina dan Deddy Corbuzier masih menjalin hubungan layaknya teman hingga sekarang.
(Artikel ini sudah tayang di Sosok dengan judul: Akui Pernikahannya dengan Deddy Corbuzier Dulu Harusnya Bisa Dipertahankan, Kalina Ocktaranny: Bukan karena Terlalu Cinta)
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR