18-24 bulan: Ajarkan mereka untuk mengenali diri sendiri, jika anak laki-laki berikan mereka mainan seperti mobil-mobilan, truk, dan bus sekolah.
Jika perempuan perkenalkan pakaian dandanan, boneka, atau masak-masakan.
2-4 tahun: Berikan permainan puzzle, miniatur rumah untuk melatih imajinasi mereka.
Sementara menggambar dengan krayon, cat jari, dan play doh bisa membantu mengembangkan kreativitas anak.
Latih keterampilan motorik halus dan kasar selama ini dengan lego, teka-teki, dan mainan konstruksi lainnya.
Baca Juga: 4 Langkah yang Wajib Dilakukan Orangtua Untuk Meningkatkan Kreativitas Anak Sejak Dini
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR