Nakita.id - Moms, salah satu trik jitu mengusir tikus adalah dengan membuat racun tikus alami.
Seperti yang kita tahu, tikus adalah salah satu hama yang kehadirannya mengganggu orang-orang rumah.
Tak hanya itu, tikus juga membawa penyakit berbahaya bagi kita, Moms.
Maka dari itu, kita harus segera mengusirnya dari rumah.
Mungkin Moms berpikir untuk menggunakan produk pengusir tikus yang beredar di pasaran.
Akan tetapi, produk ini justru mengandung bahan kimia yang membahayakan untuk lingkungan sekitar, termasuk kesehatan kita, Moms.
Sebagai gantinya, Moms bisa beralih ke bahan alami untuk mengusir tikus yang ada di rumah.
Bahkan, Moms bisa membuat racun tikus alami sendiri hanya dengan memanfaatkan beberapa bahan alami yang ada.
Simak terus selengkapnya agar tidak terlewat, ya.
Dilansir dari laman Cybex Kementerian Pertanian RI via Kompas, Moms bisa membuat racun tikus dengan singkong dan air kelapa.
Trik jitu ini dibagikan oleh seorang petani bernama Sihono.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR