Apabila diaplikasikan secara teratur, hasilnya bisa bikin rambut Si Kecil mulai menebal dalam waktu dua minggu.
Selain itu, aromanya pun tidak menyengat dan teksturnya juga tidak lengket di kulit sehingga nyaman saat digunakan.
Harga minyak rambut ini juga sangat terjangkau, yakni Rp16.000 untuk ukuran 16 ml.
Nah Moms, itulah beberapa rekomendasi minyak rambut bayi. Pilih produk yang cocok dengan kebutuhan Si Kecil ya!
Baca Juga: Kurang dari 30 Menit, Begini Cara Menebalkan Rambut Bayi Pakai Kemiri
5. KUKUi Candlenut Oil Hair Treatment
Produk ini mengandung minyak argan yang merupakan minyak langka dengan vitamin dan mineral tinggi.
Khasiatnya dapat menebalkan dan menguatkan akar rambut. Bisa juga dipakai orang dewasa untuk mengatasi ketombe dan kerontokan. Harganya mulai dari Rp. 32.500.
6. Happy Minyak Kemiriku
Produk ini cocok untuk Moms yang mencari minyak rambut dengan harga terjangkau, meski harganya ekonomis tapi produk ini mengandung minyak kemiri asli.
Happy Minyak Kemiriku mengandung ekstra vitamin E yang bagus untuk kesehatan rambut.
Moms bisa mendapatkan produk ini dengan harga sekitar Rp. 10.000
Baca Juga: Miliki Rambut Bersinar, Pastikan Moms Rutin Melakukan Perawatan Ini
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR