Nakita.id - Duh, kulit kepala tiba-tiba muncul benjolan kecil yang sedikit gatal namun perih saat disentuh.
Kenapa, ya?
Barangkali Moms mengalami jerawat di bagian kulit kepala.
Mungkin selama ini jerawat dikenal dengan kemunculannya di kulit wajah.
Selain itu di badan, terutama di bagian punggung atau dada.
Tapi, jerawat di bagian kulit kepala juga bisa terjadi, lo, Moms.
Hal ini bisa saja terjadi terutama di bagian wajah yang lembap dan berminyak, salah satunya adalah kulit kepala.
Namun, sebenarnya apa yang memicu munculnya jerawat di kulit kepala?
Salah satu pemicunya adalah tidak pernah mengganti sarung bantal.
Coba ingat-ingat kembali, kapan terakhir Moms mengganti sarung bantal di rumah, terutama bantal tidur?
Jangan sampai sarung bantal hanya diganti setiap beberapa minggu bahkan bulan sekali.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Healthline,The Cut,Bustle,Medical News Today |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR