Yang tanpa sadar membuat Moms bersikap keras pada diri sendiri.
Sebaikbya tetaplah menjadi diri sendiri, sehingga mertua dapat mulai belajar menerima kebenaran Moms yang sebenarnya.
Jangan pernah untuk terlihat selalu sempurna jika Moms tak ingin kehabisan tenaga dan kelelahan mental.
Menetapkan batasan
Moms harus tahu batasan-batasan bersikap dengan mertua.
Moms juga bisa berdiskusi dengan mertua akan akses di rumah.
Semisalnya tentukan ruangan mana saja yang berkenan di jangkau oleh mertua atau menantu bersama dengan batasan waktunya.
Baca Juga: Memiliki Hubungan yang Harmonis dengan Mertua Bukan Sekadar Mimpi, Moms Hanya Perlu Lakukan Cara Ini
Menjaga rasa hormat
Moms harus paham dan menganggap mertua sebagai orangtua sendiri.
Menjaga rasa hormat dapat membuat suasana di rumah menjadi lebih hangat dan nyaman.
Menjadi hormat berarti Moms tetap sopan dan menghargai setiap arahan yang mertua berikan.
Source | : | Womensweb |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR