- Bercak kulit merah, benjolan berisi nanah, atau sisik perak
- Sendi yang nyeri, bengkak, atau kaku
- Rasa sakit di daerah yang terkena
- Gatal di tempat lain seperti siku, lutut, punggung bawah, dan wajah.
2. Eksim
Eksim adalah istilah untuk sekelompok kondisi yang menyebabkan peradangan pada kulit.
Ada beberapa jenis eksim, tapiyang disebut dermatitis dishidrotik, hanya mempengaruhi tangan dan kaki.
Baca Juga: Heran Tubuh Alami Kesemutan di Tangan dan Kaki? Mudah Banget Diatasi dengan Cara Ini
Selain keinginan untuk menggaruk, gejala dermatitis dishidrotik meliputi:
- Lepuhan bening
- Kulit merah, pecah-pecah
- Kulit bersisik.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR