Nakita.id - Selain rambut, menjaga kesehatan kuku juga penting untuk diperhatikan.
Di momen lebaran, Moms pasti ingin kuku terlihat lebih sehat, cantik dan berkilau.
Jika Moms tak punya waktu untuk melakukan manikur pedikur di salon atau klinik kecantikan, maka cobalah perawatan rumahan berikut ini.
Hanya dengan beberapa bahan alami, Moms dapat merawat kuku dan membuatnya tetap berkilau.
Tak hanya itu, juga mencegah masalah kuku seperti patah, kusam dan lainnya.
Melansir laman swirlster.ndtv, berikut 3 perawatan rumahan untuk menjaga kuku tetap cantik dan berkilau.
1. Minyak zaitun
Minyak zaitun kaya dengan manfaat, salah satunya dapat membantu menjaga kuku tetap berkilau dengan memberi nutrisi pada kutikula dari dalam.
Minyak zaitun memiliki sifat pelembab yang hebat, dan karenanya sering digunakan untuk berbagai pengobatan kecantikan.
Caranya, bersihkan kuku secara menyeluruh.
Kemudian hangatkan semangkuk kecil minyak zaitun dan masukkan jari-jari Moms selama 15 menit.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR