Tak hanya Dea, suaminya yang bernama Ariel juga perlu mengubah gaya hidupnya menjadi lebih sehat.
Sebab, gaya hidup tak sehat yang selama ini dijalani menyebabkan Ariel memiliki kesuburan rendah.
"@arielnidji pun juga punya permasalahan pada hormonal (sperma kurang) karena pola hidup yang kurang sehat dan juga overweight," tulis Dea.
Dea Ananda ingin menjelaskan bahwa masalah kesuburan tidak hanya dialami perempuan.
Dea lantas bersyukur karena bisa berhasil menjalani program bayi tabung dengan lancar.
Baca Juga: Pencipta Lagu Hingga Dokter Syaraf, Ini Kabar Personel Trio Kwek-Kwek
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR