Nakita.id – Siapa bilang ibu rumah tangga tak bisa memiliki penghasilan untuk keluarga?
Saat ini ada banyak ide bisnis sampingan untuk ibu rumah tangga yang memberikan hasil menjanjikan.
Tak sedikit pula Moms yang kemudian menjadi viral dan menginspirasi banyak ibu rumah tangga lainnya lewat bisnis sampingan.
Sebab menjadi Ibu rumah tangga bukan berarti Moms tidak bisa mendapatkan atau menghasilkan uang tambahan.
Dengan modal yang minim, Moms bisa loh melakukan beberapa usaha yang tak menyita banyak waktu ini untuk menghasilkan uang tambahan.
Apa saja ya yang bisa dijadikan bisnis sampingan oleh ibu rumah tangga?
Simak rekomendasi 5 bisnis sampingan untuk ibu rumah tangga dari Nakita.id berikut ini:
1. Tutor bimbingan belajar online
Saat ini peluang menjadi tutor bimbingan belajar (bimbel) online sangat besar, Moms.
Ada banyak aplikasi belajar online yang membuka kesempatan untuk siapa saja yang memiliki minat untuk mengajar.
Moms bisa memberikan pelajaran dari jarak jauh dan bahkan menjadi guru bimbel secara online dari rumah sembari tetap mengemban tanggung jawab sebagai ibu rumah tangga.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR