Apabila kompor gas tidak menyala dan tungku terlihat kotor, maka angkat dan bersihkan kerak pada bagian tersebut.
Moms bisa menggunakan sikat, kawat kecil, ataupun jarum untuk membersihkannya.
Posisi tungku yang tidak pas juga memengaruhi aliran gas dan membuat kompor gas susah menyala.
Sebaiknya pasang burner sesuai dengan posisinya dan jangan sampai ada celah antara tungku dan mangkuk tungku.
Untuk melihat kembali cara mengatasi kompor gas yang susah menyala, cek halaman 2. (*)
Baca Juga: Begini Cara Membersihkan Kompor Berdasarkan Jenis yang Dimiliki di Rumah
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR