Sebagai informasi, ada kekurangan dari konsumsi pisang untuk si Kecil.
Yakni, mengonsumsi pisang terlalu sering bisa menyebabkan sembelit.
Pilihlah pisang yang benar-benar sudah matang karena berisiko lebih rendah menimbulkan sembelit.
Jika si Kecil sudah kesulitan buang air besar atau ada indikasi sembelit, sebaiknya Moms menghindari bayi makan pisang untuk MPASI.
Nah, itu tadi adalah sejumlah informasi bayi makan pisang yang perlu Moms tahu.
Baca Juga: Cukup Pakai Kulit Pisang, Begini Cara Mengatasi Telapak Kaki yang Pecah-pecah dalam Hitungan Menit
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR