Nakita.id - Dijamin ampuh, begini cara membuat ketombe rontok hanya dengan mangga.
Menjaga kebersihan rambut merupakan hal penting yang harus dilakukan setiap orang.
Karena rambut merupakan salah satu bagian tubuh yang berguna untuk menunjang penampilan.
Jika rambut bersih dan sehat tentu saja penampilan Moms juga akan terlihat sempurna.
Karena rambut sendiri berpengaruh besar menentukan wajah Moms terlihat bagus atau tidak.
Maka dari itu, penting sekali untuk menjaga kesehatan dan kebersihan rambut.
Karena jika tidak dijaga kebersihannya rambut bukan hanya tidak terlihat sempurna tapi juga akan mengalami masalah.
Misalnya, kerontokkan, rambut bercabang, hingga ketombe.
Ketombe merupakan salah satu masalah rambut yang kerap membuat banyak orang merasa kesal.
Pasalnya, ketombe bisa membuat kulit kepala terasa sangat gatal.
Menyebalkannya lagi, ketombe bisa bikin Moms ingin terus menggaruk kepala meskipun di tempat umum.
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR