- Menyentuh mata, hidung, mulut, tanpa mencuci tangan terlebih dahulu
- Menyentuh benda yang terkontaminasi dengan virus, lalu menyentuh mata, hidung dan memasukkan jari ke dalam mulut tanpa mencuci tangan terlebih dahulu.
Dilansir dari Grid Health, hingga saat ini tidak ada pengobatan khusus untuk menyembuhkan penyakit ini, karena flu singapura disebabkan oleh virus.
Si Kecil juga tak perlu diberikan antibiotik untuk meredakan flu singapura. Sebab penyakit ini bisa sembuh sendiri dalam waktu 7-10 hari.
Namun biasanya, dokter tetap akan memberikan obat-obatan untuk meredakan gejalanya.
Baca Juga: Penularan Flu Singapura juga Bisa Dialami Remaja, Ini Cara Penularannya yang Patut Diwaspadai
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Geralda Talitha |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR