Mencegah penuaan
Usia Moms sudah memasuki 30 tahun? Tak perlu khawatir dengan tanda-tanda penuaan yang muncul.
Cukup gunakan saja air beras secara rutin.
Nantinya air beras akan mengurangi garis-garis halus dan kerutan serta pembalikan tanda-tanda penuaan karena kapasitas antioksidannya yang tinggi.
Nah, itulah dia Moms khasiat air beras yang sering dipakai wanita Korea.
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR