Selain itu, cobalah untuk tetap merasa nyaman dan terhindar dari stres selama kehamilan.
Jika Moms sudah mencoba cara diatas namun tidak juga membaik, maka segera periksa ke dokter.
Dengan begitu, Moms akan mendapatkan pengobatan dan perawatan yang tepat.
Itu dia Moms beberapa cara meredakan gejala perut gatal saat hamil.
Semoga bermanfaat ya.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR