Dalam video itu, Ariel pun memberikan tanggapannya terkait gosip kedekatan dengan Bunga Citra Lestari.
Menurut Ariel, dirinya sudah terlalu sering menjadi bahan perjodohan netizen dengan Bunga Citra Lestari.
"Udah kenyang digosipin sama ini sih, dari gue umur 24 tahun kali," sambungnya.
Menurut Ariel, perjodohan yang diberikan netizen dengan Bunga Citra Lestari adalah sebuah konsekuensi dari pekerjaannya sebagai seorang penyanyi.
"Sudah biasa, itu konsekuensi dari pekerjaan aja sih," jelasnya.
Artikel ini telah tayang di Sosok.ID berjudul "Padahal Ditutup Rapat-rapat, Orang Rumah BCL Malah Bongkar Hubungan Sebenarnya Sang Penyanyi Dengan Ariel NOAH"
6 Tips Membujuk Anak Agar Nyaman Menjalani Pemeriksaan dan Perawatan Saat Sakit
Penulis | : | Devita Savitri |
Editor | : | Saeful Imam |