Banyak pasangan merasa bahwa mereka perlu duduk dan membicarakan perbedaan antara kehidupan mereka sebelum dan sesudah menjadi orangtua.
Dan, untuk saling membantu memahami bahwa masing-masing mungkin harus mengorbankan banyak waktu yang dulunya mereka anggap remeh.
Mendapatkan bantuan suami untuk merawat bayi tidak hanya dapat mengurangi beban, tetapi juga membantu menciptakan ikatan antara anak ayahnya.
Jadi, jangan ragu untuk mengungkapkan isi hati yang Moms rasakan saat mengurus anak.
Dengan begitu, Dads akan paham dan pelan-pelan ikut mengurus anak.
Nah, itu dia Moms beberapa cara yang bisa dilakukan agar Dads ikut berperan sama mengurus anak.
Defisiensi Zat Besi pada Anak Sebabkan Gangguan Perkembangan Kognitif dan Motorik
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR