"Cukup hanya mengucap syukur dengan apa yg Tuhan percayakan dlm tubuh dan wajah saya. Saya salah satu orng yg rada cuek dlm penampilan jg , sya bisa pakai satu sendal satu merk dan satu tas sampai rusak baru sy beli lagi jika sudah rusak," tulis Nafa dalam keterangan fotonya.
Ia pun meminta warganet untuk menjadi diri sendiri dan tidak perlu memaksakan untuk memuaskan dunia.
Nafa mengajak warganet agar lebih nyaman dan bersyukur atas apa yang sudah diperoleh.
BACA JUGA: Sebelum Putrinya Menikah, Anissa Trihapsari Sempat Unggah Foto Mengharukan!
Bagi Nafa, kecantikan dari dalam jauh lebih penting dari sekadar penampilan fisik.
"So kecantikan dan kemolekan yg sesungguhnya adalah jika kamu bisa menghargai dirimu sendiri dan orang lain, jika cantik hatimu ,cantik juga tindak lakumu km gak perlu berparas cantik Karena Dari situ kamu sudah lebih dari CANTIKK," tulis Nafa lebih lanjut.
BACA JUGA:Foto Jessica Iskandar Bareng Nia Ramadhani dan Girls Squad Jadi Sorotan, Ada yang Janggal?
Unggahan ini pun lantas dibenarkan pula oleh warganet.
Tak hanya itu, wajah Nafa yang tanpa makeup juga mengundang decak kagum dari warganet.
"I love mba nafa, thebest bgd, cantik luar dalam, smoga sukses sllu menyertai mba," tulis akun @tatiaurida.
"Ga makeup aj cantik apalgi makeup, sukses sll ka," komentar akun @ariantyly14.
BACA JUGA:Hits Geng Artis Tommy Kurniawan Eksis di Grup Kepompong, Siapa Saja Anggotanya?
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR