4. Kemarin Enteng Gelontorkan Rp5 Miliar Buat Adik Tercintanya, Ayu Ting Ting Tertangkap Basah Tak Bisa Bayar Belanjaan Gegara Saldo ATM Kosong Melompong, Apa yang Terjadi?
Kerja keras pedangdut Ayu Ting Ting untuk membesarkan namanya di dunia hiburan Tanah Air memang tak main-main.
Ia rela berangkat dari panggung ke panggung sebelum akhirnya karya miliknya meledak di pasaran hingga terkenal.
Bahkan usai menduduki jajaran pedangdut top pun, ibu satu anak ini masih rela banting tulang dari pagi hingga malam.
Hal tersebut terlihat dari berbagai program yang ikut menampilkan Ayu Ting Ting didalamnya.
Sebagai anak pertama, janda Depok tersebut memang dikenal sebagi tulang punggung keluarga.
Ayu terkenal rela memberikan apapun untuk kebahagiaan keluarganya termasuk sang adik.
Seperti yang diketahui, beberapa waktu lalu adik Ayu Ting Ting Assyifa melangsungkan pernikahan yang megah. Dalam pernikahan megah Assyifa itu, Ayu dikabarkan menggelontorkan uang Rp5 miliar untuk kebahagiaan sang adik.
Mengenai hal tersebut, Ayu Ting Ting mengaku uang tersebut mulanya ia kumpulkan untuk pernikahannya sendiri. Namun di tengah jalan, pernikahannya dengan Adit Jayusman batal digelar.
Sehingga uang yang telah Ayu Ting Ting kumpulkan, ia alihkan untuk pernikahan sang adik.
Baca selengkapnya di sini
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR