Nakita.id – Menghilangkan uban dengan baking soda, begini caranya.
Moms mungkin bertanya-tanya, apakah bisa menghilangkan uban dengan baking soda?
Percaya atau tidak, menghilangkan uban dengan baking soda ternyata bisa Moms lakukan lo untuk mengatasi rambut yang putih.
Berbicara soal baking soda, selama ini, Moms mungkin hanya tahu fungsinya untuk memasak.
Selain menjadi pengembang kue, baking soda juga kerap digunakan untuk keperluan lainnya.
Seperti melunakkan daging, menyeimbangkan keasaman masakan, hingga menjaga sayuran tetap hijau.
Namun, disamping itu, baking soda ternyata memiliki manfaat lainnya, lo.
Salah satunya untuk menghilangkan uban di rambut.
Moms mungkin penasaran bagaimana cara menggunakan baking soda untuk mengusir uban.
Tenang saja Moms, caranya mudah sekali, kok.
Berikut ini penjelasannya.
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR