1. Abisatya Kaimana
Nama bayi laki-laki Abisatya dapat berarti orang yang jujur, sementara Kaimana merupakan nama kota yang ada di Papua Barat.
2. Gala Kanawa
Arti nama gala yaitu kekuatan dan Kanawa adalah nama sebuah pulau di Nusa Tenggara Timur.
3. Elvano Langsa
Nama bayi laki-laki Elvano memiliki arti anak yang kuat hadiah dari Tuhan, sementara Langsa diambil dari nama kota yang ada di Aceh.
4. Gangga Mateo
Gangga adalah nama pulau yang ada di Sulawesi Utara, sedangkan Mateo memiliki arti karunia Tuhan.
5. Praya Kanaka
Nama bayi untuk Praya diambil dari salah satu nama daerah di Lombok Tengah.
Sementara Kanaka merupakan nama dari Jawa kuno berarti anak laki-laki yang berharga seperti emas.
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Perempuan Bernuansa Jepang Lengkap dengan Arti, Si Kecil yang Cantik dan Imut
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR