Setelah itu, tambahkan satu sendok makan garam ke dalam campuran ini.
Oleskan teh hangat di kepala dan kemudian lakukan pijatan.
Biarkan campuran tersebut bertahan di rambut setidaknya selama setengah jam sebelum mencuci rambut secara menyeluruh dengan sampo berkualitas baik.
Cobalah daun sage kering untuk melawan uban prematur pada rambut.
Caranya, rebus air dan tambahkan 4 lembar daun sage kering.
Biarkan campuran selama dua jam dan tiriskan terlebih dahulu.
Setelah itu, tambahkan beberapa tetes gliserin ke dalam campuran.
Gliserin akan memberi rambut vitamin E yang bergizi.
Aduk rata dan pijat di kulit kepala untuk mendapatkan rambut hitam alami.
Nah, itu dia Moms beberapa cara menghilangkan uban di usia 30 tahun dengan bahan alami.
Selamat mencoba!
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR